Foto - Foto Misa Minggu II Juli 2021
Teman-teman terkasih, inilah sedikit foto2 dari Misa KKIA hari Minggu, 11 Juli 2021 di Gereja Holy Cross - Henderson. Misa berjalan lancar, dilanjut dengan Sensaikristi di aula.
Selamat datang di Gereja Holy Cross - Henderson |
Pembukaan oleh Bapak Wisnoe. |
Bacaan pertama oleh Ibu Dewi |
Mazmur Tanggapan oleh Ibu Herlina yang juga Ketua Wilayah West. |
Bacaan Kedua oleh Ibu Yanti |
Bacaan Injil dan Homili oleh Romo Roy. Mengutip pesan dari beliau, kita ini semua adalah misionaris yang bertugas untuk mewartakan Kabar Gembira. |
Umat yang hadir, sungguh bersyukur atas kehadiran umat walaupun cuaca dingin. |
Akolit oleh Ibu Yvonne dan Bapak Chris. |
Paduan suara dari Northwest Choir. |
Uncle favoritnya anak-anak, semua pada minta gendong. Semoga pulang ngga encok ya. |
Anggota boyband F4 versi tahun 2021. (Yang tau F4, ketahuan angkatan berapa hehehe). |
Sampai ketemu di acara KKIA selanjutnya!
Comments
Post a Comment
Silakan berikan komentar